Glass Wool2018-11-29T14:20:51+00:00

Produk > Bahan Isolasi > Glass Wool

Glass Wool

Glass wool (fiber glass) adalah bahan isolasi yang terbuat dari serat kaca dan teksturnya dibuat menjadi mirip dengan tekstur wol. Glasswool dianggap sebagai bahan isolasi yang paling efektif dan ramah lingkungan. Produk ini adalah isolator termal dan akustik (suara) yang sangat baik, dan biasanya digunakan pada bangunan, peralatan, dan pipa saluran (untuk melindungi permukaan datar seperti insulasi rongga dinding, langit-langit, pipa, dan ducting). Beratnya sangat ringan dan mudah dipasang.

UKURAN TEMPERATUR MAKS
30000 x 1200 x 25 (mm) 200°C

Ceramic Fiber

 

Rockwool Slab

 

Glass Wool

 

Water Glass

 

Tanya kami untuk informasi lebih lanjut
Back to top